Postingan

Jawaban soal PAS

 1. Apa yang kalian ketahui tentang Sistem Operasi Jaringan ? jawab: sistem operasi jaringan ( networ operating system) adalah sebuah jenis sistem operasi yang di tunjukan untuk menangani jaringan dan sebagai control sumber daya lokal komputer. 2. Apa yang dimaksud dengan VLAN ? jawab: VLAN adalah sekelompok perangkat pada suatu LAN atau lebih yang di konfigurasikan (menggunakan perangkat lunak pengelolaan ) sehingga dapat berkomunikasi seperti halnya bila perangkat tersebut terhubung ke jalur yang sama . 3. Jelaskan kegunaan Kabel Cross dan bagaimana susunan warnanya ! jawab: menghubungkan perangkat yang sama ujung I :putih orange,orange,putih hijau,biru,putih biru ,hijau,putih coklat,coklat. ujung II : putih hijau,hijau , putih orange ,biru,putih biru ,orange,putih coklat ,coklat.

cara kerja sistem operasi jaringan

Gambar
  Ada sedikit perbedaan antara prinsip dan cara kerja sistem operasi jaringan dengan prinsip dan cara kerja pada komputer personal. Paling tidak ada 4 komponen utama yang ada pada sebuah sistem jaringan komputer sehingga bisa memenuhi standar kerja sebuah sistem operasi dianggap sebagai sistem operasi jaringan, diantaranya yaitu: Sender atau pengirim data informasi. Protokol  atau yang  meng-encode  dan  men-decode  data informasi. Media transmisi  atau  medium transfer data. Receiver  atau penerima data informasi. Untuk membuat sebuah sistem jaringan komputer bisa saling bertukar informasi dan data, maka diperlukan sebuah alat yang disebut  Modem  ( Modulator Demodulator ). Fungsi dari alat ini untuk mengubah sinyal analog menjadi sinyal digital ataupun sebaliknya. Cara kerja dari sistem jaringan komputer tergantung dari bagaimana tipe jaringannya, tipe jaringan terdiri atas jaringan yang berbasis server serta jaringan  peer to peer . CARA KERJA SISTEM OPERASI JARINGAN Untuk mengenal

PAS th2022/2023

Gambar
Sistem Operasi Jaringan Sistem Operasi Jaringan (Network Operating System)  adalah sebuah jenis sistem operasi yang ditujukan untuk menangani jaringan. Umumnya system operasi ini terdiri atas banyak layanan atau service yang ditunjukan untuk melayani pengguna. Seperti layanan berbagi berkas, layanan berbagai alat pencetak (printer), DNS service, HTTP service dll. Secara garis besar, sistem operasi jaringan dapat digolongkan menjadi 2 tipe, yaitu berbasis peer to peer, dan berbasis client-server.  1.1. Peer to peer Sistem operasi jaringan peer-to-peer memungkinkan pengguna untuk berbagi sumber daya dan file yang terletak di komputer dan saling mengakses sumber daya bersama yang berada di komputer lain. Sistem ini tidak memiliki server terpusat karena data berada pada masing-masing komputer. Jaringan peer-to peer biasanya digunakan dalam jaringan area lokal. Hampir semua sistem operasi desktop modern, seperti Macintosh OSX, Linux, dan Windows, dapat berfungsi sebagai sistem operasi jarin

Kegiatan pkl

Saya dari kelompok 2  Prakerin di instansi pemerintahan  Kecamatan balapulang  Mulai pada tanggal 17 oktober 2022 Tepat pada hari senin  Hal yang pertama di lakukan di tempat tersebut  Saya beserta teman"saya  Di kenalkan  oleh pembingbing prakerin di instansi tersebut tentang kegiatan dan lingkungan tempat tersebut di mana kami di perintah kan untuk mengikuti aturan" yang sudah ada  Dan menjaga sikap  Dan lingkungan  Peduli akan kebersihan Bersikap sopan dll.

Sistem operasi

  GUI adalah suatu sistem yang membuat para pengguna atau user memapu berinteraksi dengan suatu perangkat komputer yang digunakan oleh si user tersebut. GUI sendiri dapat dikendalikan menggunakan beberapa macam alat input, seperti mouse, keyboard, touchscreen, dan lain sebagainya. Sistem Operasi GUI secara umum akan ada jendela, menu, tombol, ikon, dan lainnya yang didesain supaya penggunanya lebih mudah dalam berinteraksi dengan sistem operasi atau aplikasi. Sedangkan dalam penerapannya GUI lebih banyak digunakan untuk kebutuhan pengguna umum, karena tujuannya lebih ke User Friendly Nah, ketika Anda ingin mendengar musik dari gadget Anda, Anda akan tinggal menyentuh satu tombol dalam layar ponsel Anda, itu salahsatu contoh GUI. Karena GUI diciptakan untuk memudahkan pegguna berinteraksi dengan perangkat komputernya, jadi pengguna tidak perlu mengetik teks perintah yang ingin dijalankan. Bisa bayangkan kan, kalau ingin mendengar musik Anda harus mengetik “dengar musik” terlebih dahulu.

CLI

Gambar
TUTORIAL menu Glosarium Aug 18, 2021 Faradilla A. 6menit Dibaca Apa Itu CLI? Pengertian CLI dan Fungsinya Anda mungkin pernah menjumpai istilah CLI saat membaca artikel seputar IT lalu bertanya-tanya, apa itu CLI?  Singkatnya,  CLI  adalah akronim dari  C ommand  L ine  I nterface. Dengan program ini, user bisa mengetikkan perintah dalam bentuk teks dan memberikan instruksi pada komputer untuk mengerjakan tugas tertentu. Meskipun memiliki banyak fungsi, tidak semua orang familier dengan CLI. Bahkan, beberapa user pemula takut menggunakannya karena terlihat terlalu  advanced . Mereka merasa program ini lebih cocok bagi user profesional dan yang sudah berpengalaman. Padahal, sebenarnya tidak demikian. Nah, selain membahas apa itu CLI, dalam artikel ini kami juga akan membahas sejarah command line interface beserta kegunaannya. Sejarah CLI Setelah mengetahui apa itu CLI, selanjutnya kami akan membahas sejarah CLI. Jadi, CLI pertama kali digunakan secara luas sekitar tahun 1960-an. Pada sa