Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

Sistem operasi

  GUI adalah suatu sistem yang membuat para pengguna atau user memapu berinteraksi dengan suatu perangkat komputer yang digunakan oleh si user tersebut. GUI sendiri dapat dikendalikan menggunakan beberapa macam alat input, seperti mouse, keyboard, touchscreen, dan lain sebagainya. Sistem Operasi GUI secara umum akan ada jendela, menu, tombol, ikon, dan lainnya yang didesain supaya penggunanya lebih mudah dalam berinteraksi dengan sistem operasi atau aplikasi. Sedangkan dalam penerapannya GUI lebih banyak digunakan untuk kebutuhan pengguna umum, karena tujuannya lebih ke User Friendly Nah, ketika Anda ingin mendengar musik dari gadget Anda, Anda akan tinggal menyentuh satu tombol dalam layar ponsel Anda, itu salahsatu contoh GUI. Karena GUI diciptakan untuk memudahkan pegguna berinteraksi dengan perangkat komputernya, jadi pengguna tidak perlu mengetik teks perintah yang ingin dijalankan. Bisa bayangkan kan, kalau ingin mendengar musik Anda harus mengetik “dengar musik” terlebih dahulu.

CLI

Gambar
TUTORIAL menu Glosarium Aug 18, 2021 Faradilla A. 6menit Dibaca Apa Itu CLI? Pengertian CLI dan Fungsinya Anda mungkin pernah menjumpai istilah CLI saat membaca artikel seputar IT lalu bertanya-tanya, apa itu CLI?  Singkatnya,  CLI  adalah akronim dari  C ommand  L ine  I nterface. Dengan program ini, user bisa mengetikkan perintah dalam bentuk teks dan memberikan instruksi pada komputer untuk mengerjakan tugas tertentu. Meskipun memiliki banyak fungsi, tidak semua orang familier dengan CLI. Bahkan, beberapa user pemula takut menggunakannya karena terlihat terlalu  advanced . Mereka merasa program ini lebih cocok bagi user profesional dan yang sudah berpengalaman. Padahal, sebenarnya tidak demikian. Nah, selain membahas apa itu CLI, dalam artikel ini kami juga akan membahas sejarah command line interface beserta kegunaannya. Sejarah CLI Setelah mengetahui apa itu CLI, selanjutnya kami akan membahas sejarah CLI. Jadi, CLI pertama kali digunakan secara luas sekitar tahun 1960-an. Pada sa

Sistem operasi

  DAFTAR ISI Apa itu Linux? Sejarah dan Tujuan Terciptanya Linux Manfaat dan Fungsi Linux Baca juga: 47 Perintah Dasar Linux & Fungsinya untuk Pemula, Wajib Tahu! Macam – macam Linux 1. Redhat Linux 2. Debian Linux 3. Ubuntu Linux 4. CentOS Linux 5. SuSE Linux 6. Slackware Linux 7. Fedora Linux Baca juga: 26 Komponen Komputer Lengkap dengan Penjelasan dan Fungsinya 8. Linux Mint 9. Mandriva Linux 10. Caldera Linux Kelebihan dan Kekurangan Linux Linux adalah salah satu  Operating System  (OS) yang digunakan pada desktop. Meski tak banyak dikenal layaknya Windows, namun Linux memiliki berbagai kelebihan dibanding OS lain yang patut untuk kamu pertimbangkan.